Pengertian HTML

HTML adalah singkatan dari (Haypertext Markup Laguage) Yang Artinya: Bahasa Markup yang di gunakan untuk membuat halaman web. sebenarnya HTML bukan merupakan bahasa pemerograman, apabila ditinjau dari segi namanya. HTML merupakan bahasa mark-up atau penandaan terhadap sebuah document teks.
tanda tersebut digunakan untuk format atau style dari teks yang di tandai.
pada dasarnya elemen HTML ada 2 Kategory :
  1. Elemen <head> berfungsi untuk memberikan informasi atau mendeklerasikan document tersebut
  2. Elemen <Body> berfungsi untuk menentukan bagamana bentuk isi document yang ditampilkan di browser
dan sebagian besar kode HTML harus terletak di antara tag kontainer, yaitu diawali dengan nama tag <namatag>dan diakhiri dengan </namatag> Perhatikan: tanda (/) atau slass
Berikut contoh HTMLSaya membuat dari Notepad (langkah awal)

<html>
<head>
<title>Pengertian HTML</title>
<body>Pengertian HTML<br>HTML (Haypertext Markup Laguage) adalah bahasa markup yang di gunakan untuk membuat halaman web.</br>
<ul>
<Li>Fungsi HTML
<LI>Keutamaan HTML
</LU>
</body>
</head>
<html>

Sehingga setelah kita Simpan dalam bentuk (.html)
Kemudian kita buka dengan brower, Maka tampilan seperti ini..
















Catatan :
  • <b>hurup tebal atau bold</b>
  • <i>hurup miring atau italic</i>
  • <u>garis bawah atau underline</u>
  • <br>menujuju garis baru</br>
  • <h1>size font</h1>
  • <blink>teks berkedip</blink>
  • <marquee>teks berjalan</marquee>
  • dll
Oke..teman..Semoga bermanfaat..dan kita ketemu lagi di Artikel selanjutnya...

0 comments:

Post a Comment

Menjadikan Hidup Sebagai Sebuah Peluang

Turn your website into a money making machine!

Domain+Hosting+Dll

Make a Name For Yourself with $8.95 Domain Names :DomainIt - offering domain names for $8.95 and web hosting for $7.95 a month. review www.kardiangratis.blogspot.com on alexa.com
Earn Cash With Your Website. $50 Signup Bonus.

Tukar Link Yea

eBook Gratis